Snoop Dogg Pasang Lagu “Jangan Ada Dusta di Antara Kita” di Post Instagramnya

Snoop Dogg ngepost foto bareng Jimmy Kimmel dan George Clooney di akun Instagramnya (@snoopdogg). Foto ini diambil saat Dogg jadi bintang tamu di Jimmy Kimmel Live.

Namun, yang paling menarik perhatian dari unggahan itu adalah Dogg memakai lagu “Jangan Dusta di Antara Kita” yang dipopulerkan @denadaindonesia dan @ihsantarore. Unggahan itu sukses membuat heboh netizen Indonesia. Mereka beramai-ramai meninggalkan komentar di unggahan tersebut.

“What?? thats indonesian old school song 😂” tulis akun al_khar*****
“Makin percaya gw kalo snoopdog asli org nganjuk 😅” tulis akun prabukam****

Doc. Source from @snoopdogg Instagram

Total
0
Shares
Previous Article

"Dimabuk Cinta", Hal yang Bikin Kaum Jomblo, Bucin, dan Badut Bersatu

Next Article

16,4 Juta Orang Amerika Mengira Susu Cokelat Berasal dari Sapi Berwarna Cokelat

Related Posts